Manado – Senat Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip) Universitas Sam Ratulangi (Unsrat) Manado pagi ini akan mengelar dialog kepemudaan dalam rangka memeriakan hari sumpah pemuda ke 48 yang jatuh pada tanggal 28 Oktober 2012.
“Pagi ini kami akan mengadakan Dialog sebagai Bagian dari memeriahkan hari sumpah Pemuda,” papar Melky ketua Senat Fisip Unsrat.
Ditambahkannya juga bahwa dialog kepemudaan dengan topik “Empowering Youth” ini akan di gelar di Lobi Fisip Unsrat pukul 10.00 wita. “Acara dilaksanakan pagi ini jam 10 di Lobi,” lanjut katanya.(jkf)