• Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Info IKLAN
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
No Result
View All Result
POLDA Sulut POLDA Sulut POLDA Sulut
Home Advertorial

Presiden Jokowi Resmikan Bendungan Kuwil Kawangkoan di Minut

by Finda Muhtar
Kamis, 19 Januari 2023, 21:53 pm - Updated on Minggu, 12 Februari 2023, 13:26 pm
in Advertorial, Minut
  • 0share
Presiden Jokowi didampingi Gubernur Olly Dondokambey dan Bupati Minut Joune Ganda, meresmikan Bendungan Kuwil Kawangkoan.

Minut, BeritaManado.com – Bupati Minahasa Utara (Minut) Joune Ganda dan Wakil Bupati Kevin Lotulung, mendampingi Presiden Republik Indonesia Joko Widodo dalam sejumlah kunjungan kerja di Minut, Kamis (19/1/2023).

Kunjungan kerja Presiden RI tersebut dalam rangka Peresmian Bendungan Kuwil Kawangkoan di Desa Kuwil, Kecamatan Kalawat Kabupaten Minahasa Utara dan sejumlah 3 agenda penting lainnya, di Minahasa Utara.

Presiden menandatangani prasasti peresmian Bendungan Kuwil Kawangkoan.

Kunjungan Presiden Jokowi diawali dengan meninjau Pasar Airmadidi di Kelurahan Sarongsong I Kecamatan Airmadidi, Presiden meninjau langsung aktifitas pasar serta berdialog dengan pedagang dan pembeli di pasar tersebut, diketahui kunjungan Presiden tersebut dalam rangka mengetahui sekaligus memantau dampak inflasi terhadap kebutuhan pangan serta mengecek harga bahan pokok di Minahasa Utara.

Presiden Jokowi disambut Wakil Bupati Minut Kevin Lotulung serta ribuan masyarakat ketika memantau aktifitas Pasar Airmadidi.

Kemudian Presiden bersama rombongan menghadiri acara peresmian Bendungan Kuwil Kawongkoan.

BERITA TERKAIT:

Waspada! 19 Desa dan 4 Kelurahan di Minut, Terdepan Kena Dampak Kerusakan Gunung Klabat

Edwin Nelwan Apresiasi Gerak Cepat Pemkab Minut pada Bencana di Desa Klabat

Bendungan ini memiliki luas 156 Hektar serta daya tampung mencapai 26 juta meter kubik diharapkan dapat mengurangi banjir yang sering terjadi di Kota Manado.

Bendungan ini juga dioperasikan bagi penyediaan air baku di Kota Manado, Kabupaten Minahasa Utara dan Kota Bitung.

Termasuk, penyediaan pasokan energi listrik mikrohidro juga pengembangan pariwisata serta bisa menjadi sarana irigasi bagi pertani.

Kunjungan Presiden Jokowi ke Hotel Marriott di Likupang.

Selain meresmikan Bendungan Kuwil Kawangkoan Presiden RI Joko Widodo serta Menteri PUPR, Basuki Hadimoeljono, Gubernur Sulawesi Utara, Olly Dondokambey, Bupati Minahasa Utara Joune Ganda dan wakil Bupati Kevin Lotulung juga berkunjung ke Hotel Marriott di desa paputungan, Kecamatan Likupang Barat.

Hotel Marriott merupakan salah satu hotel bintang lima yang menjadi penyanggah Minut, terutama dalam menunjang destinasi wisata pada Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Likupang.

Bupati Minut Joune Ganda bersama Sekda Novly Wowiling mendampingi Presiden Jokowi ketika melihat pelabuhan penyeberangan Munte.

Selanjutnya Rombongan Bergerak menuju pelabuhan penyeberangan munte di Desa Munte, Kecamatan Likupang Barat, dalam agenda tersebut Presiden RI meninjau kondisi dermaga yang nantinya akan menjadi akses penting penyeberangan yang akan melayani daerah kepulauan yang menjadi obyek wisata di Kabupaten Minahasa Utara yakni Pulau Lihaga, Pulau Gangga dan Pulau Talise.

Pelabuhan Munte merupakan pelabuhan milik pemerintah Kabupaten Minahasa Utara yang dihibahkan oleh pemerintah pusat, dalam hal ini Kementrian Perhubungan lewat berita acara serah terima Hibah Barang Milik Negara (HBMN) juga diserahkan Sarana Bantuan Navigasi Pelayaran (SBNP) dan suar alur Likupang pada September 2022 silam.

(ADV)




Berita Terpopuler

  • Richard Sualang Lantik 5 Pejabat Pemerintah Kota Manado
  • Erwin Kontu Tegaskan Surat Edaran Pemerintah Kota Manado, Hormati Hari Besar Keagamaan
  • Khouni Rawung Muncul di Musyawarah PMI Bitung, Maurits Mantiri: Tidak Boleh Saling Tunjuk
  • Pengganti Antar Waktu anggota DPRD Sulut Ikut dalam Gladi Bersih
  • Fakta Baru Mulai Terungkap di Persidangan Kasus Dugaan Kriminalisasi Pendeta GMIM
  • DPRD Sulut Siapkan Pelantikan Pengganti Antar Waktu Partai GOLKAR dan PDIP
  • Mantan Jenderal Nyeberang ke Arena Politik, Ruben Saerang: Belum Tentu Menang
  • Dianggarkan Rp11,5 Miliar, Balai Jalan Segera Percantik Jembatan Soekarno
  • Timsel Tetapkan 10 Besar Calon Anggota KPU Sulut Periode 2023-2028

Berita Terbaru

  • OJK Terbitkan Aturan Baru, Ini 7 Poin Substansi Penguatan POJK 3/2023 Sabtu, 25 Maret 2023, 20:44
  • Bea Cukai, Institusi yang Dibebukan Soeharto Karena Korupsi dan Pungli Sabtu, 25 Maret 2023, 20:17
  • Meyke Lavarence Resmi Dilantik, Raski Mokodompit Harapkan Kinerja yang Maksimal Sabtu, 25 Maret 2023, 18:21
  • Lapor KKJ, AJI Manado Yakin Kematian Riyo Noor Bukan Kasus Lakalantas Biasa Sabtu, 25 Maret 2023, 18:07
  • Rektor Berty Sompie Hadiri APEC EWG dan Sepakati MoU dengan Universitas Asing Sabtu, 25 Maret 2023, 18:07
  • Jurani Rurubua Soroti Profesionalisme Tim Seleksi KPU Sabtu, 25 Maret 2023, 17:40
  • Maurits Mantiri Ajak Keroyokan Atasi Penyakit Masyarakat di Bitung Sabtu, 25 Maret 2023, 15:35
  • Rhesa Waworuntu Siap Menyuarakan Aspirasi Masyarakat Sulut Sabtu, 25 Maret 2023, 15:26
  • Andi Silangen Lantik Rhesa Waworuntu dan Meyke Lavarence Sebagai Anggota DPRD Sulut Sabtu, 25 Maret 2023, 14:13
  • Facebook
  • Twitter
  • WhatsApp
  • 0share
Tags: bendungan Kuwil KawangkoanJokowi ke MinutJoune gandaKevin Lotulungpasar airmadidi

Kategori

Ads

  • Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Info IKLAN
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita

© 2008-2023 PT. Berita Manado Communication. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita

© 2008-2023 PT. Berita Manado Communication. All rights reserved.