• Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Info IKLAN
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
No Result
View All Result
POLDA Sulut POLDA Sulut POLDA Sulut
Home Bisnis dan Ekonomi

2023 Jadi Tahun Ekspansi, Jangan Takut Tabung dan Pinjam Kredit di Bank

by Sri Surya
Senin, 6 Maret 2023, 16:48 pm
in Bisnis dan Ekonomi, Kota Manado
  • 7shares
Dirut BRI, Sunarso

Jakarta, BeritaManado.com — Fundamental ekonomi Indonesia yang kuat membuat PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) atau BRI optimistis mengarungi tahun 2023.

BRI yakin tahun ini akan menjadi tahun ekspansi.

Hal tersebut dikemukakan Direktur Utama BRI Sunarso dalam pertemuan bersama para Pemimpin Redaksi Media pada Rabu (1/3/2023).

Salah satu kunci terpenting yang dilakukan BRI yakni konsisten menyalurkan kredit ke masyarakat agar roda perekonomian terus berputar.

BERITA TERKAIT:

BRI dan Citilink Tawarkan 420 Ribu Tiket Pesawat dan Potongan Hingga 80 Persen

Intip Strategi BRI Perkuat Transformasi Digital Hingga 4 Tahun Kedepan

Sunarso mengungkapkan, faktor di balik menerapkan strategi ini yakni aktif mendukung program pemerintah dengan memberikan stimulus subsidi bunga kepada masyarakat.

Strategi yang dinamakan bussiness follow stimulus itu telah diimplementasikan BRI sejak awal Pandemi Covid-19 pada 2020 lalu.

“Sehingga dengan demikian, kreditnya tetap unggul, likuiditas masih sangat aman. Ternyata likuiditas yang aman itu berlanjut sampai sekarang. Terbukti bahwa LDR (Loan to Deposit Ratio atau rasio pinjaman terhadap simpanan) masih berada dikisaran 80 persen. Itulah situasi di tahun 2023 ini,” jelas Sunarso.

Dengan angka tersebut, secara historis, kata Sunarso, masih belum terindikasi masalah likuiditas di Indonesia.

Di sisi lain, BRI akan tetap aktif melakukan ekspansi bisnis yang selektif dan prudent.

“Ini tahun ekspansi sebenarnya, sampai nanti memang ada LDR yang mencapai di atas 92%, baru kita mulai bagaimana dan kemana kita akan cari likuiditas, apakah akan stop pertumbuhan atau akan menunggu dipasok likuiditas. Asal dipastikan ini bisa mendorong pertumbuhan,” lanjut Sunarso.

Kendati demikian, BRI tetap memperhatikan risiko yang mungkin terjadi seperti inflasi. Oleh sebab itu, BRI tetap mengelola sebaik mungkin dinamika likuiditas di pasar.

“Jadi yang penting menurut saya di 2023 ini, inflasi dikendalikan, pertumbuhan didorong dengan cara me-manage likuiditas di pasar, just right liquidity. Jadi jangan sampai kelebihan nanti menimbulkan inflasi, tapi jangan sampai kekurangan nanti akan menghambat pertumbuhan,” lanjutnya.

Dalam kesempatan lain, Sunarso bersyukur karena pertumbuhan ekonomi Indonesia cukup solid dengan peluang resesi sebesar 3 persen, yang secara teoritis jauh dari batas maksimal yakni 20 persen.

Hal ini juga yang membuat BRI berani menerapkan strategi dengan memberi banyak kredit ke masyarakat.

Dari sana, Sunarso juga percaya dan optimis sistem perbankan di Indonesia juga akan mencatatkan kinerja solid terhadap semua tantangan yang ada.

Terakhir, pihaknya mengimbau masyarakat agar tidak takut untuk mengambil kredit di bank.

“Kita tetap optimis, dan perbankan kita juga solid. Karena itu pesan pertama, maka jangan khawatir untuk menaruh uangnya di bank. Tapi kemudian untuk mendorong pertumbuhan juga, jangan takut minta kredit di bank,” ucapnya.

 (***/srisurya)




Berita Terpopuler

  • Siang Ini Hasto Kristiyanto Lantik Hendrar Prihadi – Rio Dondokambey, Ketua Umum dan Sekjend DPP Taruna Merah Putih
  • Bitung Masuk Kota Terbahagia di Sulut, Urutan Pertama Kotamobagu
  • PDIP Sulut Disebut Masih akan Berjaya di 2024
  • Gabung Golkar, Ronny Sompie Siap Maju Caleg DPR RI
  • Tergiur Tubuh Korban saat Tidur, Pencuri di Manado Perkosa Wanita 35 Tahun di Kamar Kos
  • Kasus Kriminalisasi Pendeta Terus Bergulir di Pengadilan Negeri Tondano
  • Panas Terik, Olly Dondokambey Bagikan Langsung Pangan Murah ke Warga
  • Presiden Jokowi Tetapkan Syarat Menpora Baru Pengganti Zainudin Amali
  • Demo di Kantor DPRD Provinsi, Ini 5 Tuntutan Warga Minut

Berita Terbaru

  • Jokowi Beri Masukan ke PDI Perjuangan Cari Figur Capres Pemimpin Berkelanjutan Selasa, 21 Maret 2023, 12:21
  • Sri Mulyani Ungkap Ada yang Lapor Harta Miliaran, Padahal Transaksi Triliunan, Siapa? Selasa, 21 Maret 2023, 12:04
  • OJK Optimis ASEAN Jadi Episentrum Pertumbuhan Ekonomi Selasa, 21 Maret 2023, 11:32
  • Penghargaan dari Jokowi, Kota Manado Terbaik dalam Pengendalian Covid-19 Selasa, 21 Maret 2023, 10:51
  • BRI dan Citilink Tawarkan 420 Ribu Tiket Pesawat dan Potongan Hingga 80 Persen Selasa, 21 Maret 2023, 10:26
  • Pemkab Minsel Sukses Beri Perlindungan Untuk Pekerja Rentan Selasa, 21 Maret 2023, 10:09
  • Stvri Tenda Optimis Maju Pemilu Legislatif DPRD Minahasa 2024 Selasa, 21 Maret 2023, 10:04
  • 70 Anggota Kepolisian Sukses Kawal Dua Gelombang Aksi Demo di DPRD Sulut Selasa, 21 Maret 2023, 09:39
  • Prestisius dan Istimewa, Direktur PT MSH Jefferson Lungkang Diganjar Penghargaan dari World Achievement Association Selasa, 21 Maret 2023, 09:37
  • Facebook
  • Twitter
  • WhatsApp
  • 7shares
Tags: BBRIbriEkspansiKreditLikuiditasoptimis

Kategori

Ads

  • Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Info IKLAN
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita

© 2008-2023 PT. Berita Manado Communication. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita

© 2008-2023 PT. Berita Manado Communication. All rights reserved.