• Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Info IKLAN
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
No Result
View All Result
Home Minut

Pesona Hutan Bakau dan Tebing Karang di Pulau Komang

by Finda Muhtar
Minggu, 3 Mei 2015, 09:24 am - Updated on Jumat, 5 Juli 2019, 10:44 am
in Minut
  • 21shares
Salah satu keindahan laut dilihat dari bukit Pulau Komang, Desa Kalinaun Likupang Timur.
Salah satu keindahan laut dilihat dari bukit Pulau Komang, Desa Kalinaun Likupang Timur.

Airmadidi – Namanya Pulau Komang. Terletak sekitar 1 km jauhnya dari pesisir pantai Desa Kalinaun Kecamatan Likupang Timur, Minahasa Utara.

Pulau yang didominasi tebing karang itu, pesonanya belum lama diketahui publik.

Warga setempat biasanya menjadikan pulau ini untuk bersantai sambil menikmati ikan bakar.

Tidur siang di antara hutan bakau juga cukup melepas penat.

BERITA TERKAIT:

Ini Dia 10 Hal Positif yang Bisa Kamu Lakukan di Pantai Pulisan Likupang

Dilantik Ketua DPD IPI Sulut, Magdalena Wulur Siap Dukung Pembangunan Pariwisata Minut – Bitung

Ketika sore tiba, air laut semakin naik, sehingga kita bisa mandi di pesisir pantai serta snorkling menikmati pesona terumbu karang.

Tapi, bagi pengunjung yang menyukai tantangan, akan lebih seru lagi jika menyempatkan diri memanjat tebing karang setinggi kurang lebih 50 meter.

Menaiki tebing memang harus dalam kondisi tubuh fit karena harus berpegangan pada akar-akar pohon serta bebatuan.

Tapi, ketika sampai di atas tebing, dijamin setiap pengunjung akan merasa sangat puas.

Legislator Minut Denny Sompie, foto bersama sejumlah pengunjung Pulau Komang
Legislator Minut Denny Sompie, foto bersama sejumlah pengunjung Pulau Komang

Dari atas tebing, bisa dilihat panorama alam yang menakjubkan.

Beberapa pulau kecil di Likupang Timur dengan garis pantai berpasir putih bisa ditengok dari atas.

Angin yang sejuk serta hamparan biru laut, bisa membuat setiap orang lupa waktu jika berada disini.

Kini, pariwisata Pulau Komang segera akan dikembangkan.

Anggota Dekab Minut Denny Sompie berencana menambah infrastruktur lokasi ini seperti gasebo untuk beristirahat, toilet, serta tangga dan pagar pengaman untuk tebing karang.

Di sekitar hutan bakau juga direncanakan akan ditambah wahana bermain seperti flying fox, banana boat, dan berbagai fasilitas permainan air lainnya.

“Ada banyak destinasi wisata pantai yang bisa dikembangkan di Kecamatan Likupang Timur, salah satunya Pulau Komang.

Ini bisa menjadi sumber pendapatan bagi daerah jika dikelolah secara tepat,” kata Sompie, yang merupakan legislator dari daerah pemilihan Likupang Raya.

Pulau Komang yang indah.

Fasilitas tangga dibangun untuk memudahkan pengunjung menaiki puncak bukit.

Treisye Worek, salah satu pengunjung sudah membuktikan serunya menghabiskan akhir pekan di Pulau Komang.

“Walaupun masih minim fasilitas, tapi keindahan alam di Pulau Komang membuat kami sekeluarga ingin datang kembali berlibur disini,” ujar Treisye.

Perlu diketahui, untuk bisa tiba di Pulau Komang, hanya dibutuhkan waktu sekitar 10 menit dengan menggunakan perahu yang biasa disewakan warga lokal seharga Rp10 ribu pulang pergi per orang.

Harga yang relatif murah untuk bisa menikmati panorama alam luar biasa di tempat ini.

(Finda Muhtar)




Berita Terpopuler

  • Daftar Nama 112 Pejabat Fungsional yang Dilantik Steven Kandouw
  • Interupsi Keras Careig Runtu, Tutup Pintu Ruang Rapat!!!
  • Bejat! Pelaku Sempat Setubuhi Mayat Korban Usai Dibenamkan ke Laut
  • Kecewa Indonesia Batal Tuan Rumah Piala Dunia U20, Ini Pesan Ganjar Pranowo Bagi Timnas
  • Bocah Perempuan Ditemukan Tak Bernyawa di Lokasi Reklamasi Malalayang, Sebelumnya Diduga Dibawa Seorang Pria
  • Kapolri Jenderal Listyo Sigit Mutasi 7 Jabatan Kapolres di Sulut
  • Resmi! FIFA Batalkan Indonesia Tuan Rumah Piala Dunia U20
  • Jems Tuuk Cecar Grace Punuh Tidak Berprestasi dan Cuma Suka Jabatan
  • Direstui Bupati Joune Ganda, KTNA Minut Siap Kembangkan Kelapa Genjah JG

Berita Terbaru

  • Unika De La Salle Manado Sukses Gelar Turnamen Volley Ball Putra antar SMA-SMK
    Kamis, 30 Maret 2023, 23:10
  • Lenovo Luncurkan Produk Baru Berbahan Daur Ulang, Ini Spek dan Harganya
    Kamis, 30 Maret 2023, 23:09
  • Otomotif Award 2023, Honda Raih Bike of The Year, Yamaha Gaya Retro Grand Filano Hybrid-Connected
    Kamis, 30 Maret 2023, 22:45
  • RUU Kesehatan Digodok, Beberapa Hal Baru Diatur, Salah Satunya Wajib Lapor
    Kamis, 30 Maret 2023, 21:36
  • Update Persidangan Kasus Tanah Lereng Mahawu, Ini Penjelasan Kuasa Hukum Wenny Lumentut
    Kamis, 30 Maret 2023, 21:34
  • James Kojongian Ingatkan Lagi Fokus Pembahasan Pansus LKPJ
    Kamis, 30 Maret 2023, 20:53
  • Menginap di Rumah Sakit, Sekarang Jadi Mudah dengan Aplikasi JKN
    Kamis, 30 Maret 2023, 20:33
  • Antusiasme Warga Tomohon Menyambut Paskah
    Kamis, 30 Maret 2023, 20:25
  • Kilas Balik Pernyataan Bung Karno Tentang “10 Pemuda” dan Piala Dunia U-20
    Kamis, 30 Maret 2023, 20:21
  • Facebook
  • Twitter
  • WhatsApp
  • 21shares
Tags: denny sompielikupangPulau Komangwisata bahari

Kategori

Ads

  • Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Info IKLAN
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita

© 2008-2023 PT. Berita Manado Communication. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Kota Tomohon
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Mitra
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • COVID19
  • Sangihe, Talaud, Sitaro
  • Bolmong Raya
  • Kota Kotamobagu
  • Boltim
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita

© 2008-2023 PT. Berita Manado Communication. All rights reserved.