AKSI penebangan pohon perindang di Kota Bitung hingga saat ini masih terus berlanjut di sejumlah kecamatan. Mirisnya, penebangan pohon perindang itu terus terjadi tanpa ada tindakan dari jajaran Pemkot untuk melakukan tindakan pencegahan.
Akibatnya, jalan-jalan protokol di Kota Bitung kini terlihat gersang akibat penebangan pohon perindang seperti yang berhasil diabadikan beritamanado.com di Kelurahan Tandurusa Kecamatan Aertembaga.(abinenobm)