Trustworthy News
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Hukum dan Kriminalitas
  • Agama dan Pendidikan
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Agama dan Pendidikan
  • Hukum dan Kriminalitas
No Result
View All Result
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Agama dan Pendidikan
  • Hukum dan Kriminalitas
No Result
View All Result
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
No Result
View All Result
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Hukum dan Kriminalitas
  • Agama dan Pendidikan
Home Berita Utama

Warga Bisa Urus KKPR, PBG dan SLF di MPP Kantor Bupati Minut, Gratis!

by Alfrits
Rabu, 22 Januari 2025, 16:03 pm
in Berita Utama, Minut, Politik dan Pemerintahan
A A
  • 1share
Mal Pelayanan Publik di Atrium Kantor Bupati Minut telah menyediakan pelayanan pengurusan PBG, SLF dan KKPR). Foto: Ist

Minut BeritaManado.com — Bupati Minahasa Utara (Minut), Joune Ganda, selalu ingin membuat warganya tersenyum.

Pelayanan publik terus dimaksimalkan dengan berbagai kemudahan.

Kekinian, Bupati Joune memerintahkan OPD membuat gebrakan kreatif, inovatif, profesional dan tentu saja transparan.

Mal Pelayanan Publik (MPP) yang berada di Atrium Kantor Bupati Minut, telah menyediakan pelayanan pengurusan Persetujuan Bangunan Gedung (PBG), Sertifikat Laik Fungsi (SLF) dan Kesesuaian Kegiatan Pemanfaatan Ruang (KKPR).

Pengelolaannya sendiri di bawah naungan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR).

Kepala Dinas PUPR Minut, Alfons Tintingon, mengatakan proses pengurusan tiga item ini bisa langsung dilakukan di MPP.

Menurut Alfons, untuk PBG sudah berbarengan sejak MPP beroperasi.

Sementara KKPR baru saja dimulai pekan ini.

“Jadi untuk warga yang akan mengurus bisa langsung ke MPP,” kata Alfons, Rabu (22/1/2025).

Dikatakan, pengurusan SLF dan KKPR tidak dipungut biaya alias gratis.

Sementara untuk PBG, lanjut Alfons, ada retribusi yang perhitungannya lewat aplikasi SIMBG dan ditransfer ke bank.

“Nah, aplikasi SIMBG diisi langsung oleh pemohon, namun jika terkendala petugas akan membantu,” terangnya.

Untuk retribusi PBG sendiri menjadi sumber PAD bagi Pemkab Minut.

Alfons mengimbau warga tidak mempercayai oknum calo yang mengimingi pengurusan dengan biaya tertentu.

(Alfrits Semen)






  • Facebook
  • Twitter
  • WhatsApp
  • 1share
Tags: Alfons TintingonJoune gandaPUPR minut

Berita Terkini

Dukung Permintaan Perjalanan, Scoot Tambah Penerbangan ke Kota Wisata

10 Mei 2025
Bupati Joune Ganda Tugaskan Ruben Lengkong Jabat Kadispora Minut

Bupati Joune Ganda Tugaskan Ruben Lengkong Jabat Kadispora Minut

9 Mei 2025
Presiden Prabowo Bakal Terbitkan Perpres Tambahan Anggaran MBG Senilai Rp 50 Triliun

Presiden Prabowo Bakal Terbitkan Perpres Tambahan Anggaran MBG Senilai Rp 50 Triliun

9 Mei 2025
Kemenkes Budi Gunadi Ungkap Alasan Bill Gates Uji Coba Vaksin TBC di Indonesia

Kemenkes Budi Gunadi Ungkap Alasan Bill Gates Uji Coba Vaksin TBC di Indonesia

9 Mei 2025
Bupati Joune Ganda Tinjau Pelaksanaan Job Fit, Hadirkan Tim Pansel Berkompeten

Bupati Joune Ganda Tinjau Pelaksanaan Job Fit, Hadirkan Tim Pansel Berkompeten

9 Mei 2025

Catatan Pastor Johanis Mangkey Tentang Paus Leo XIV

9 Mei 2025
Ketua Voucke Lontaan Lantik Pengurus PWI Minahasa Selatan Periode 2025-2028

Ketua Voucke Lontaan Lantik Pengurus PWI Minahasa Selatan Periode 2025-2028

9 Mei 2025
Sah! Royke Anter Jabat Wakil Ketua DPRD Sulut Gantikan Billy Lombok

Sah! Royke Anter Jabat Wakil Ketua DPRD Sulut Gantikan Billy Lombok

9 Mei 2025
Pdt Yandi Manobe Pimpin Paskah Oikumene Pemkab Minut, Joune Ganda Sampaikan Harapan Ini

Pdt Yandi Manobe Pimpin Paskah Oikumene Pemkab Minut, Joune Ganda Sampaikan Harapan Ini

9 Mei 2025
  • Beranda
  • Indeks Berita
  • Redaksi
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Trustworthy News
  • Privacy Policy
  • Disclaimer

© 2008-2025 PT. BMCOM. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Hukum dan Kriminalitas
  • Agama dan Pendidikan

© 2008-2025 PT. BMCOM. All rights reserved.