• Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Info IKLAN
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita
No Result
View All Result
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
No Result
View All Result
Home Berita Utama

Ngopi Semeja Bareng Warga Jenderal Polisi Bintang Dua di Sulut dengar Curhat Soal Debt Collector hingga Toleransi

by Deidy Wuisan
Jumat, 30 Desember 2022, 21:22 pm
in Berita Utama, Hukum dan Kriminalitas, Kota Manado
  • 2shares
Kapolda Sulut Irjen Pol Setyo Budiyanto dalam giat Jumat Curhat Manado Bacirita di RK8 Manado, (BMC).

Manado, Beritamanado.com- Kapolda Sulawesi Utara Irjen Pol Setyo Budiyanto menyoroti sepak terjang debt collector yang dianggap meresahkan masyarakat.

Hal tersebut disampaikannya usai bertatap muka dengan beberapa komunitas warga Kota Manado dalam acara Jumat Curhat Manado Bacirita, yang digelar di Cafe K8 Manado, Jumat (30/12/2022).

“Sore ini saya bersama beberapa pejabat polda hadiri acara Manado Bacirita, salah satu tujuannya adalah menyerap masukan, saran dan kritikan masyarakat. Beberapa hal menjadi atensi, diantaranya masalah debt collector,” kata Irjen Pol Setyo Budiyanto.

Ia berharap harapan warga terhadap debt collector bisa mendapatkan jalan keluar.

“Masalah debt collector akan kami tindaklanjuti dengan baik dan cepat. Mudah mudahan kami bisa melaksanakan program Manado Bacirita ini dengan kelompok finance yang ada di Kota Manado,” katanya.

Menurut Irjen Pol Setyo Budiyanto, pihaknya akan mendengarkan informasi apa saja sehingga dapat mencari solusi terbaik.

“Kami akan mendengarkan informasi apa saja sehingga kami bisa memberikan arahan agar mereka tidak melakukan hal yang menjurus ke pidana,” lanjutnya.

Terkait toleransi umat beragama di Sulawesi Utara, Kapolda memberikan apresiasi yang sangat baik.

“Prinsipnya saya melihat toleransi di Sulawesi Utara sangat luar biasa. Dengan keberagaman yang ada, masyarakat dari luar Manado bisa berbaur bersama melakukan aktifitas. Itu merupakan hal yang positif untuk memajukan Kota Manado, dan mudah-mudahan itu berpengaruh pada perekonomian dan kesejahteraan,” pungkas Irjen Pol Setyo Budiyanto.

Dalam acara yang digelar santai tersebut, hadir beberapa PJU Polda antara lain Dirbinmas Kombes Pol Dumadi, Kabid Humas Kombes Pol Jules Abraham Abast, Kapolresta Manado Kombes Pol Julianto Sirait, dan beberapa ormas yaitu Ansor Kecamatan Sario, Panji Joshua, Harmas Titsel, Tekab, Reskom, Maesa Waya, NU, aparat Kelurahan Sario Tumpaan, dan para tokoh agama.

Deidy Wuisan

Polres Minut



Berita Terpopuler

  • Sudah Gladi, Lima Sosok Ini Dilantik Senin Jadi Penjabat Bupati dan Wali Kota di Sulut
  • Ini Alasan Julius Ondang Mundur dari Jabatan Plt Direktur Perumda Bangun Bitung
  • Ini 12 Pejabat Bitung yang Dilantik Maurits Mantiri – Hengky Honandar
  • HUT ke-59 Provinsi Sulut, Olly Dondokambey Sampaikan Terima Kasih ke Maurits Mantiri
  • Spektakuler! HUT Provinsi Sulut Banyak Atraksi, Masyarakat Bahagia
  • Kabar Duka, Istri Dr Jimmy Panelewen Meninggal Dunia
  • Penganugerahan Gelar Doktor Honoris Causa kepada Olly Dondokambey, Pertama Kali Sejak 62 Tahun Sejarah Unsrat
  • Andrei Angouw Lepas Rombongan Karnaval Gebyar Moderasi Beragama Sulut
  • Coreta Kapoyos Dorong Terlaksananya Pendaftaran Kebaya Noni ke WBTB Nasional

Berita Terbaru

  • Dua Anggota Polsek Maesa Ini Minta Masukan Warga Kadoodan Soal Layanan Polisi Minggu, 24 September 2023, 22:40
  • Perayaan Syukur 155 Tahun Pembaptisan Umat Katolik Langowan Sukses Digelar Minggu, 24 September 2023, 21:48
  • Karnaval Moderasi Beragama di Manado Sukses, Pdt Lucky Rumopa: Bukti Warga Sulut Cinta Kerukunan Minggu, 24 September 2023, 21:18
  • Sempat Buyar di Era Menteri Susi, Pengusaha Perikanan Taiwan Kembali Jajaki Masuk Bitung Minggu, 24 September 2023, 21:04
  • Andrei Angouw Ingatkan Warga Manado Kuat Hadapi Hoax, terutama Isu Agama dan Etnis Minggu, 24 September 2023, 20:46
  • Tarian Khas Papua Dapat Applause Ketua Umum Panitia Irene Pinontoan Serta Wali Kota Andrei Angouw  Minggu, 24 September 2023, 20:37
  • Irene Golda Pinontoan Nikmati Penampilan Peserta Karnaval, Foto Bareng Mahasiswa Papua Minggu, 24 September 2023, 19:56
  • Ini Sosok Perempuan di Balik Suksesnya Karnaval Gebyar Moderasi Beragama Sulut 2023 Minggu, 24 September 2023, 19:44
  • Lomba Perahu Layar Tradisional Disambut Antusias Warga Nelayan di Manado Minggu, 24 September 2023, 19:38
  • Facebook
  • Twitter
  • WhatsApp
  • 2shares
Tags: Debt CollectorKapolda SulutManado BaciritaSetyo Budiyantotoleransi
Previous Post

Ruben Saerang: 2023 Sulut Semakin Diperhitungkan

Next Post

Polsek Urban Kotabunan Gelar Jumat Curhat

Kategori

Ads

  • Home
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Privacy Policy
  • Disclaimer
  • Info IKLAN
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita

© 2008-2023 PT. Berita Manado Communication. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • Home
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Kota Bitung
  • Minahasa
  • Minsel
  • Minut
  • Agama dan Pendidikan
  • Bisnis dan Ekonomi
  • Ragam
  • Berita Terpopuler
  • Indeks Berita

© 2008-2023 PT. Berita Manado Communication. All rights reserved.