Bitung – Mengawali aktivitas DPRD, Komisi B menggelar rapat pembahasab program 2013, Jumat (4/1). Rapat ini sendiri dihadiri seluruh anggota Komisi B yang dipimpin Katua Komosi B, Ronny Boham di ruangan komisi.
“Kami melakukan pembahasan program kegiatan Komisi B ditahun 2013, sekaligus evaluasi kegiatan selama tahun 2012,” kata Boham.
Menurut Boham, dari sejumlah program dan hasil evaluasi, ada dua poin penting yang dibahas. Yakni sejumlah agenda yang belum terlaksana di tahun 2012, seperti masalah piutang PADM. Dan itu akan mmenurutnya akan tindaklanjuti ditahun ini.
“Kami juga akan mengecek realisasi bagi hasil dengan privinsi, dimana kita akan melihat sejauh mana hasilnya di triwulan IV ini,” katanya.(enk)