
Bitung—Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra, Fabian Kaloh dipercayakan menggatikan posisi Walikota, Hanny Sondakh (Hanson) menghadiri peringatan HUT Kota Tomohon ke-10 yang digelar Jumat (1/2). Kaloh sendiri diutus mewakili Pemkot mengingingat Hanson berhalangan untuk hadir karena sejumlah tugas yang harus ia selesaikan.
Sementara itu, peringatakan HUT Kota Tomohon ini jatuh pada tanggal 27 Januari namun baru diperingati pada hari ini dengan menggelar upacara dan sejumlah kegiatan lainnya.(enk)