Trustworthy News
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Hukum dan Kriminalitas
  • Agama dan Pendidikan
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Agama dan Pendidikan
  • Hukum dan Kriminalitas
No Result
View All Result
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Agama dan Pendidikan
  • Hukum dan Kriminalitas
No Result
View All Result
BeritaManado.com: Berita Terkini Kota Manado, Sulawesi Utara
No Result
View All Result
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Hukum dan Kriminalitas
  • Agama dan Pendidikan
Home Kota Manado

Alfamidi Buka Lowongan Kerja untuk 8 Posisi, Penempatan Sulut dan Malut

by Sri Surya
Selasa, 21 Februari 2023, 18:14 pm
in Kota Manado
A A
  • 2shares
Alfamidi

Manado, BeritaManado.com — PT Midi Utama Indonesia Tbk atau yang dikenal dengan Alfamidi sedang membuka lowongan pekerjaan khusus untuk penempatan di cabang Manado.

Kali ini Alfamidi Cabang Manado membuka kesempatan kerja untuk mengisi 8 posisi.

Peluang kerja ditawarkan khusus bagi warga lokal di Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) dan Provinsi Maluku Utara (Malut).

Adapun posisi yang dibuka yakni, Store Trainee, Branch IT Support, Branch General Legdar Staff, Branch Advertising dan Event, Crew Store, Kasir, Maintenance dan Helper.

Berkas yang harus dipenuhi yaitu, surat lamaran dan CV, KTP, KK, Ijasah, SKCK yang masih berlaku, foto warna, surat keterangan sehat, sertifikat vaksin 1,2 dan 3 jika ada.

Kabar gembiranya, pendaftaran gratis dan dilakukan secara online.

Pelamar cukup klik link bit.ly/alfamidicrew.

Berikut kriteria untuk masing-masing posisi:

  1. Store Trainee (Suatu program pembelajaran untuk dipersiapkan menjadi store leader).

Kualifikasi: Pria/wanita lajang, Usia max 27 tahun, Pendidikan minimal D3/S1 semua jurusan (IPK min 2.75). Memiliki jiwa kepemimpinan dan mau belajar kuat, serta penempatan Maluku Utara

  1. Branch IT Support (melakukan update dan memastikan perawatan aplikasi dan jaringan baik software maupun hardware pada komputer sesuai standar)

Kualifikasi: Pria usia maksimal 27 tahun, pendidikan minimal D3/ S1 jurusan informatika, komputer, IPK minimal 3.00, menguasai MS Office, menguasai VB-SQL-ORACLE, memiliki SIM C dan siap mobile. Siap ditempatkan di Area Manado, serta bersedia perjalanan dinas.

  1. Branch General Legdar Staff (bertanggung jawab terhadap dokumen/asrip TAX, accounting, finance, dan sop agar teratur sesuai dengan prosedur)

Kualifikasi: Pria, pendidikan minimal D3/ S1 semua jurusan, IPK minimal 3.00, menguasai MS Office, siap ditempatkan di area Manado, bersedia perjalanan dinas.

  1. Branch Advertising & Event (merancang konsep kegiatan promosi serta event yang bertujuan untuk meningkatkan awareness konsumen)

Kualifikasi: Pria, usia maksimal 27 tahun, pendidikan minimal D3/ S1 semua jurusan, IPK minimal 3.00, Menguasai MS Office, Photoshop, video editing, memiliki SIM C, Penempatan Halmahera Utara (Malut), dan bersedia perjalanan dinas.

  1. Crew Store (Bertugas untuk melayani transaksi pembayaran dan memberikan pelayanan pelanggan di toko Alfamidi).

Kualifikasi: Pria/wanita maksimal 27 tahun, belum menikah, pendidikan minimal SMA/sederajat, berpenampilan menarik, sehat jasmani dan rohani, Berjiwa melayani, siap penempatan di seluruh area

  1. Kasir (melayani transaksi pembayaran dan memberikan pelayanan pelanggan di toko Alfamidi)

Kualifikasi: usia maksimal 24 tahun, belum menikah, tinggi badan 155cm (P), 165 cm (L), berpenampilan menarik, berjiwa melayani, siap penempatan kerja seluruh area

  1. Helper (melakukan pengambilan barang dari rak di gudang dan menyimpan barang sesuai kebutuhan)

Kualifikasi: pria usia 18-27 tahun, Pendidikan SMA/SMK/sederajat, Bersedia bekerja sistem shifting, Bersedia bekerja di hari libur, Bersedia bekerja lembur

  1. Maintenance (Membuat dan memperbaiki, serta melakukan up date peralatan bantu toko dan kelengkapan display)

Kualifikasi: Pria, usia maksimal 27 tahun , Lulusan SMA/SMK/D1-D4 sederajat jurusan kelistrikan, elektron dan bangunan, Menguasai instalasi listrik, pengelasan, dan bangunan, Memiliki SIM C, Kemampuan komunikasi yang baik, dan bersedia melakukan perjalanan dinas.

(***/srisurya)






  • Facebook
  • Twitter
  • WhatsApp
  • 2shares
Tags: alfamidialfamidi manadoLoker ManadoLowongan kerja AlfamidiLowongan kerja Manado

Berita Terkini

Holding UMi BRI Salurkan Pembiayaan kepada 35,4 Juta Pelaku Usaha, Jangkau 182 Juta Nasabah Tabungan

13 Mei 2025

Rahasia Jabatan Disebar ke Publik, Dewan Kehormatan Didesak Cabut Izin Profesi Kristianto Poae

13 Mei 2025

Galaxy A26 5G, HP Rp3 Jutaan dengan Performa Kencang plus Fitur Awesome Intelligence

13 Mei 2025
Steven Liow Tegaskan DKIPS Tak Punya Hutang dengan Media Massa

Steven Liow Tegaskan DKIPS Tak Punya Hutang dengan Media Massa

13 Mei 2025

BSG dan Pemerintah Bolsel Sepakati Kerja Sama terkait RKUD dan Penggunaan QRIS

13 Mei 2025
PWI Abal-Abal Ancam Lapor Polisi, Ketua PWI Sulut Voucke Lontaan: Ini Lucu, Saya Sudah Duluan Lapor Kasus Ini

PWI Abal-Abal Ancam Lapor Polisi, Ketua PWI Sulut Voucke Lontaan: Ini Lucu, Saya Sudah Duluan Lapor Kasus Ini

13 Mei 2025

High Level Meeting TP2DD Bolsel, Iskandar Kamaru Tekankan Pentingnya Digitalisasi dan Penggunaan QRIS

13 Mei 2025

Bank Indonesia Serahkan Ratusan Buku untuk 3 SMA di Talaud

13 Mei 2025
Fakta Mengejutkan dibalik Pemusnahan Amunisi Kadaluarsa di Garut 

Fakta Mengejutkan dibalik Pemusnahan Amunisi Kadaluarsa di Garut 

13 Mei 2025
  • Beranda
  • Indeks Berita
  • Redaksi
  • Kode Etik Jurnalistik
  • Pedoman Media Siber
  • Trustworthy News
  • Privacy Policy
  • Disclaimer

© 2008-2025 PT. BMCOM. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • Indeks Berita
  • Berita Utama
  • Politik dan Pemerintahan
  • Kota Manado
  • Hukum dan Kriminalitas
  • Agama dan Pendidikan

© 2008-2025 PT. BMCOM. All rights reserved.