PULAU Tagulandang yang dikenal sebagai penghasil salak nomor 1, bakal memenuhi target kemenangan yang telah dicanangkan pasangan Winsulangi Salindeho-Piet Hein Kuera. Tanda-tanda ke arah sana sudah terang saat Salera menggelar kampanye di Lapangan Mandolokang, Rabu (29/5). (alf)