Manado – Ketika para relawan melakukan pendataan guna memberikan pengobatan gratis, sebagian masyarakatat mengaku sakit yang dialaminya yakni “Sakit Popoji”.
Mendengar pengakuan warga, sontak para relawan tercengang mendengar permintaan warga tersebut.
“Torang butuh doi sekarang. Torang pe barang-barang so rusak samua. Baju basah nyanda ada doi mau beli makanan,” seru sejumlah warga di Kelurahan Paal Dua.
Meskipun sempat menyuarakan hal demikian, warga mendaftarkan diri untuk menerima pengobatan gratis yang digelar Tunas Indonesia Raya (TIDAR) Sulut. (leriandokambey)