Manado, BeritaManado.com — Thanks Giving (Pengucapan Syukur) masyarakat Kota Manado, sebagai bagian dari event Manado Fiesta 2018, adalah wujud toleransi di Kota yang pluralis dan menjadi contoh bagi daerah-daerah lain di Indonesia.
Hal ini dikatakan oleh Helny Leke, Wakil Ketua DPRD Kabupaten Halmahera Utara, kepada BeritaManado.com, Minggu (9/9/2018), saat mengahadiri Thanks Giving di Kelurahan Malalayang I.
“Saya kagum dan memberikan apresiasi yang tinggi kepada Pemkot Manado, yang bisa mengaktualisasikan komitmen kebangsaan ditengah-tengah pluralisme. Thanks Giving seluruh masyarakat Kota Manado dari berbagai dedominasi agama dan etnis membuktikan bahwa Manado sangat layak mendapat predikat Kota paling toleran di Indonesia,” jelas Helny Leke.
Dilanjutkannya, kehidupan yang rukun dan damai ditengah perbedaan, hidup berdampingan san saling membantu dalam setiap aktivitas, adalah kekuatan untuk membangun daerah.
“Kemajuan suatu daerah, salah satu barometernya adalah masyarakat yang hidup dalam kerukunan, diwarnai dengan toleransi yang tinggi, hal ini akan berimplikasi pada pihak investor yang akan berinvestasi di suatu daerah,” kata Halny Leke.
(Jones Mamitoho)
Baca juga berita terkait Manado Fiesta 2018:
- Pengucapan Manado, VICKY LUMENTUT Pimpin Ibadah di GMIM Bethel Winangun
- Hari Pengucapan Syukur, MOR BASTIAAN Sampaikan Ini Kepada Jemaat GPdI Pusat Sam Ratulangi
- VICKY LUMENTUT: Sampai Ketemu di Manado Fiesta 2019
- Tour de Manado 2018, Banjir Hadiah
- Sukses! Closing Ceremony Manado Fiesta 2018
- VICKY LUMENTUT Lepas Peserta Tour de Manado 2018
- MOR BASTIAAN Sebut Penggagas Fashion Show Kaeng Manado PAULA RUNTUWENE
- Sambut Thanks Giving, Pemkot Manado Gandeng 8 Distributor Gelar Pasar Murah
- MANADO FIESTA 2018: MOR DOMINUS BASTIAAN Kunjungi Semua Peserta Manado Fair
- Funtastic Manado Fiesta 2018, Slank Hipnotis Ribuan Slanker
- Manado Fiesta 2018, Tingkat Hunian Hotel Meningkat
- Dispora Matangkan Persiapan Tour de Manado 2018
- Dukung Festival Food Manado Fiesta, Colatta Bagi-bagi Promo
- Hadirkan Chef JUNA di Festival Food, Demo Masak VICKY LUMENTUT Meriah
- Paragliding Accuracy Flying Manado Fiesta 2018, ADRIAN DIMITRU: Manado Incredible
- VICKY LUMENTUT Saksikan Grandprix Manado Singing City 2018, Manado Catholic Choir Juara Utama
- 73 Pilot Bertarung Dalam Paragliding Accuracy Flying Manado Fiesta 2018 CAT 2 FAI
- Penampilan Empat Wanita di Karnaval Fisco Ini Jadi Pusat Perhatian Warga
- FOKBI Sulut Turut Menyukseskan Manado Fiesta 2018
- Dua Pilot Asing Ramaikan Paragliding Accuracy Flying Manado Fiesta 2018
- Opening Ceremony FisCo Spektakuler, TJAHJO KUMOLO Setuju Manado Fiesta di Perda-kan
- Mendagri TJAHJO KUMOLO Dukung Manado Fiesta
- VICKY LUMENTUT Sambut di Finish, Berikut Urutan Carnaval Manado Fiesta
- Ini Yang Dikatakan Walikota Manado Dalam Pembukaan Event Manado Fiesta 2018
- Dukung Manado Fiesta 2018, CLARA MENGKO Ikut Pameran Lukisan