Manado – Ada hal yang tak biasa dari Upacara Peringatan Sumpah Pemuda ke-86, pada Upacara yang digelar di halaman Kantor Gubernur Sulut, tak dihadiri jajaran DPD KNPI Sulut.
“Kami tak dilibatkan dalam Upacara peringatan Sumpah Pemuda di Pemprov Sulut, karenanya kami bikin Upacara sendiri di halaman Sekretariat KNPI Sulut,” ujar Ketua DPD KNPI Sulut, Jackson Kumaat melalui Wakil Ketuanya, Marthy Rangkang. (risat)
Baca juga: