
Bitung—Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi hujan akan mewarnai perayaan Natal, Selasa (25/12). Dan hujan ini diprediksi akan dirasakan di seluruh wilayah Sulut tanpa terkecuali mulai dari Selasa (24/12) hingga perayaan natal.
Dan inilah prakiraan cuaca untuk wilayah Sulut tanggal 24-25 Desember 2012;
Lolak tanggal 24 Desember diperkirakan hujan ringan dengan Suhu : 23 – 32 °C, Kelembaban : 59 – 93 %, kecepatan angin : 18 (km/jam) dan arah angin : Timur Laut. Tanggal 25 Desember diprediksi hujan ringan, suhu : 23 – 32 °C, kelembaban : 56 – 91 %, kecepatan angin : 18 (km/jam) dan arah angin : Timur Laut.
Tondano tanggal 24 Desember diperkirakan hujan ringan, suhu: 19 – 28 °C, kelembaban : 78 – 98 %, kecepatan angin : 18 (km/jam) dan arah angin : Utara. Tanggal 25 Desember, hujan ringan, suhu :19 – 29 °C, kelembaban : 75 – 98 %, kecepatan angin : 18 (km/jam) dan arah angin : Utara.
Tahuna tanggal 24 Desember diperkirakan hujan ringan, suhu : 24 – 32 °C, kelembaban : 72 – 96 %, kecepatan angin : 18 (km/jam) dan arah angin : Timur Laut. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu : 24 – 31 °C, kelembaban : 72 – 96 %, kecepatan angin : 18 (km/jam), arah angin : Timur Laut.
Melongguane tanggal 24 Desember diperkirakan hujan ringan, suhu: 23 – 32 °C, kelembaban : 65 – 95 %, kecepatan angin : 20 (km/jam), arah angin : Timur Laut. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu :23 – 32 °C, kelembaban : 65 – 95 %, kecepatan angin : 20 (km/jam), arah angin : Timur Laut.
Amurang tanggal 24 Desember diperkirakan hujan ringan, suhu : 23 – 32 °C, kelembaban : 60 – 95 %, kecepatan angin : 18 (km/jam), arah angin : Timur Laut. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu : 23 – 32 °C, kelembaban : 60 – 95 %, kecepatan angin : 18 (km/jam), arah angin : Timur Laut.
Air Madidi tanggal 24 Desember diperkirakan hujan ringan, suhu: 22 – 31 °C, kelembaban : 63 – 96 %, kecepatan angin : 15 (km/jam), arah angin : Utara. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu :22 – 31 °C, kelembaban : 63 – 96 %, kecepatan angin : 15 (km/jam), arah angin : Utara.
Ratahan tanggal 24 Desember hujan ringan, suhu : 22 – 31 °C, kelembaban : 63 – 96 %, kecepatan angin : 15 (km/jam), arah angin : Timur. Tanggal 25 Desember hujan ringan, Suhu : 22 – 31 °C, kelembaban : 59 – 94 %, kecepatan angin : 15 (km/jam), arah angin : Timur.
Boroko tanggal 24 Desember hujan ringan, suhu: 23 – 32 °C, kelembaban : 56 – 92 %, kecepatan angin : 20 (km/jam), arah angin : Timur Laut. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu :23 – 32 °C, kelembaban : 55 – 92 %, kecepatan angin : 20 (km/jam), arah angin : Timur Laut.
Ondong Siau tanggal 24 Desember hujan ringan, suhu : 23 – 32 °C, kelembaban : 60 – 95 %, kecepatan angin : 18 (km/jam), arah angin : Timur Laut. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu : 23 – 31 °C, kelembaban : 60 – 95 %, kecepatan angin : 18 (km/jam), arah angin : Timur Laut.
Manado tanggal 24 Desember hujan ringan, suhu: 23 – 31 °C, kelembaban : 63 – 96 %, kecepatan angin : 20 (km/jam), arah angin : Timur Laut. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu :23 – 32 °C, kelembaban : 63 – 96 %, kecepatan angin : 20 (km/jam), arah angin : Timur Laut.
Bitung tanggal 24 Desember hujan ringan, suhu : 25 – 33 °C, kelembaban : 56 – 90 %, kecepatan angin : 22 (km/jam), arah angin : Timur. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu : 25 – 33 °C, kelembaban : 58 – 91 %, kecepatan angin : 22 (km/jam), arah angin : Timur.
Tomohon tanggal 24 Desember hujan ringan, suhu: 18 – 28 °C, kelembaban : 78 – 98 %, kecepatan angin : 15 (km/jam), arah angin : Utara. Tangal 25 Desember hujan ringan, suhu :18 – 28 °C, kelembaban : 75 – 98 %, kecepatan angin : 15 (km/jam), Arah Angin : Utara.
Kotamobagu tanggal 24 Desember hujan ringan, suhu : 23 – 32 °C, kelembaban : 60 – 95 %, kecepatan angin : 18 (km/jam), arah angin : Timur Laut. Tanggal 25 Desember hujan ringan, suhu : 22 – 31 °C, kelembaban : 61 – 95 %, kecepatan angin : 18 (km/jam) dan arah angin : Timur Laut.(*/enk)