Manado – Trend budget hotel di Indonesia juga melanda kota Manado. Sebut saja kehadiran Top Hotel Manado, Manado Grace Inn, Kolongan Beach Hotel dan masih banyak lainnya.
Secara umum budget hotel diindentikkan sebagai ‘no-frill’ hotel. Budeget hotel mereduksi semua fasilitas hotel yang “tidak perlu”.
Jadi, hanya menyediakan kebutuhan dasar bagi traveller tanpa fasilitas berlebihan sehingga biasanya tidak ada kolam renang, spa, tempat hiburan. Layanan kamarnya pun juga sangat minimal.
Karena tidak banyak menyediakan banyak fasilitas tamu maka budget-budget hotel ini menawarkan harga yang sangat miring.
Yang penting traveller bisa menikmati Good Sleep, Good Food, dan Good Price.
Berikut budget hotel di Manado:
TOP HOTEL
Jl. Diponegoro No. 1
Manado, Sulawesi Utara, Indonesia
Telp. +62 431 849888 (hunting)
Fax +62 431 843777
Manado Grace Inn
Jl. Sam Ratulangi No. 63H
Manado, Sulawesi Utara, Indonesia
Telp. +62 85240131234
Kolongan Beach Hotel
Jalan Raya Wolter Monginsidi, Pantai Malalayang
Manado, Sulawesi Utara, Indonesia
Telp. +62 431 832480